Kecintaan Allah kepada Orang yang Ridha kepada Qadha-Nya

Ibnu Abid Dunya meriwayatkan dari Abu Muslim al-Khaulani rahimahullah berkata, “Saya mendatangi Abu Darda` pada hari dia meninggal dunia. Dan Abu Darda` sangat berharga bagi orang-orang, seperti bagian dari diri mereka sendiri. Maka Abu Muslim pun bertakbir.
    Maka Abu Darda` berkata, “Benar, katakanlah seperti itu. Karena Allah tabaaraka wata’ala senang jika qadha-Nya diridhai oleh hamba-Nya”.
Demikianlah, Allah menyukai keridhaan hamba-hamba-Nya kepada qadha-Nya, agar mereka memperoleh keridhaan-Nya. Sedangkan orang yang tidak suka dengan qadha-Nya, maka qadha-Nya tetap terjadi dan dia mendapatkan murka dan siksa yang pedih dari-Nya.

0 comments:

Post a Comment