Dia Menolak Menikah dengan Khalifah

Ashmu’i menceritakan, “Suatu kali Khalifah Bani Umayyah, Sulaiman bin Abdul Malik, bersama Sulaiman bin Mahlab pergi rekreasi dari Damaskus. Di tengah perjalanan mereka melewati sebuah pekuburan. Mereka melihat seorang wanita yang sedang menangis dan meratap duduk di dekat sebuah kuburan. Tiba-tiba angin bertiup dan menyingkap kerudung wanita tersebut....