Dia Tidak Tidur, Tetapi Anda Tidur

Ibnu al-Kharrath dalam buku Shalat dan Tahajjud menceritakan bahwa Abu Abdillah al-Banaji pernah membeli seorang budak perempuan berkulit hitam untuk menjadi pembantunya. Ketika budak itu sudah sampai di rumahnya, dia berkata kepada Abu Abdillah, “Wahai tuan, apakah tuan hafal beberapa ayat Al-Qur’an?”“Ya,” jawab Abu Abdillah.“Kalau begitu, bacakanlah...

Dia Lemparkan Surat Pengangkatan sebagai Qadhi ke dalam Sungai

Qa’qa’ bin Hakim berkata, “Suatu hari aku berada di majelis al-Mahdi (seorang khalifah Bani Abbasiyah). Lalu datanglah Sufyan ats-Tsauri, seorang ulama besar di masanya. Ketika  dia masuk, dia tidak memberi salam dengan menyebut nama Khalifah. Rabi’—seorang menteri al-Mahdi—berdiri di depannya sambil memegang pedangnya, dan terus mengamati gerak-geriknya....